Sehari-hari udah sibuk ngantor, bikin kalau weekend pengennya santai aja di rumah. Atau staycation. Pilihan staycation beberapa waktu lalu jatuh pada Atria Residencecs dan Atria Hotel. Dua hotel yang bersebelahan, tapi konsepnya beda. Kalau Atria Residences bentuknya kayak apartemen, lebih luas, ...
Travel
Atria Residences Gading Serpong: Hotel yang Cocok untuk Staycation Keluarga!
Dalam rangka ingin staycation bersama orangtua, aku ajak mereka menginap di Atria Residences Gading Serpong, Tangerang. Ternyata daerah ini cukup ramai dan serba ada! Mulai dari mall, swalayan, restoran, sampai dengan berbagai tempat nongkrong. Lengkap deh! Kamar di Atria Residences Gading ...
Pengalaman Berburu Borobudur Sunrise dari Hotel Manohara
Hello!Salah satu bucket list tahun 2018-ku adalah berburu sunrise di Borobudur, candi Buddha terbesar di dunia. Tempat ini emang cukup populer untuk dinikmati di berbagai waktu, mulai dari subuh sampai dengan sore hari. Sewaktu kecil, tiap ke Yogyakarta pasti bakal melipir ke Magelang dan mampir ke ...
Cerita Tentang Open Trip ke Banda Neira 5D4N (Itinerary + Budget)
Hello!Salah satu perjalanan paling memorable di tahun 2018 kemarin adalah Banda Neira. Ada yang udah pernah ke sini juga?Banda Neira atau Banda Naira adalah salah satu pulau yang terletak di Kepulauan Banda, Maluku Tengah. Dulunya, Banda Neira ini jadi pusat perdagangan rempah-rempah, khususnya ...
Jalan-jalan di Dapur Layanan Kulinari Katering Aerofood ACS
Hello!Kalau dengar nama Aerofood ACS, yang terlintas pertama pasti adalah makanan yang kita dapat kalau naik pesawat Garuda Indonesia. Benar banget sih, PT Aerofood Indonesia, atau yang lebih dikenal dengan Aerofood ACS merupakan perusahaan In-Flight Catering (jasa boga penerbangan) kelas ...
YELLO Manggarai, Jakarta: Hotel Instagramable Harga Bersahabat
Hello!Menginap di YELLO Hotel Manggarai ini merupakan salah satu pengalaman staycation di Jakarta terbaik sepanjang 2018. Terang aja, dengan harga cuma sekitar Rp300.000-an per malamnya (harga September 2018), fasilitas di sini beneran OK banget. Baca terus blog post ini sampai habis buat ...